Rheumatoid Arthritis merupakan salah satu penyakit autoimun yang menyerang persendian. Autoimun merupakan sistem kekebalan tubuh yang terjadi akibat kesalahan dalam mengenali zat asing. Rheumatoid Factor (RF) merupakan pemeriksaan yang dapat membantu mendiagnosis Rheumatoid Arthritis. Rheumatoid Factor adalah protein yang dihasilkan oleh sistem imun tubuh yang dapat menyerang jaringan sehat di…
Di Indonesia masih banyak penyebab gangguan kesehatan, salah satunya penyakit kecacingan yang penularannya melalui tanah. Penderita cacingan mungkin menderita malnutrisi, anemia, dan gangguan saluran pencernaan. Akibatnya daya tahan tubuh akan menurun, menurunnya daya tubuh dapat menurunkan kemampuan anak. Infeksi cacing usus masih menjadi masalah kesehatan masyarakat di Indonesia, hal ini berk…
Pengaruh gliserol pada media TSB terhadap viabilitas bakteri Bacillus thuringiensis israeliensis (Bti). Tujuan penelitian ini adalah mendapatkan konsentrasi gliserol 30% yang terbaik dalam TSB sebagai media penyimpanan bakteri Bacillus thuringiensis israeliensis (Bti). Penelitian ini menggunakan metode eksperimen dengan menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) dalam 5 perlakuan dan 5 pengula…