Jerawat dapat disebabkan oleh beberapa faktor, salah satunya pertumbuhan bakteri floranormal kulit yang berlebihan seperti bakteri Propionibacterium acnes. Untuk menghambat pertumbuhan bakteri sebagai pengobatan biasanya menggunakan antibiotik. Namun bakteri ini telah menunjukan resistensi terhadap beberapa aintibiotik, sehingga dibutuhkan alternatif lain sebagai antimikroba. Jarak pagar merupa…
Merkuri termasuk logam berat berbahaya, yang dalam konsentrasi kecilpun dapat bersifat toksik. Pemakaian merkuri dalam krim pemutih dapat menimbulkan berbagai hal, mulai dari perubahan warna kulit yang pada akhirnya dapat menyebabkan bintik-bintik hitam pada kulit, alergi, iritasi kulit serta pemakaian dengan dosis tinggi dapat menyebabkan kerusakan permanen otak, ginjal, dan gangguan perkemban…
Antigen permukaan virus Hepatitis B menjadi seromarker penting bagi diagnosa Hepatitis B, yaitu pemeriksan HBsAg. Terdapat berbagai macam metode pemeriksaan HBsAg dengan sensitivitas yang tinggi, salah satunya adalah ECLIA. Namun, senitivitas yang tinggi dapat menciptakan hasil reaktif palsu yang berdampak pada diagnosa pasien, sedangkan pengulangan tes untuk hasil tersebut dengan menggunakan m…
Infeksi Soil Transmitted Helminths (STH) masih menjadi masalah di banyak negara di dunia. Soil Transmitted Helminths (STH) merupakan infeksi kecacingan yang penyebarannya melalui tanah. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui ada tidaknya telur STH pada sayur pakcoy yang dijual di pasar tradisonal dan pasar swalayan di wilayah Kabupaten Tangerang. Populasi penelitian pakcoy yang di jual di pasar…
Pencemaran udara merupakan hal yang perlu diperhatikan dan penting dalam kehidupan. Kualitas udara yang mengalami perubahan terjadi akibat pencemaran udara seperti masuknya zat pencemar ke dalam udara dalam jumlah tertentu untuk jangka waktu yang lama. Karbon monoksida merupakan salah satu parameter pencemaran udara karena komponen ini berbentuk gas yang tidak terlihat, tidak berbau, …
Air minum adalah air yang kualitasnya memenuhi syarat kesehatan dan dapat langsung diminum, syarat kesehatan yang dimaksud adalah mikrobiologi, kimia fisika dan radioaktif. Bakteri coliform merupakan kelompok bakteri indikator untuk menentukan kualitas air . Escherichia coli adalah spesies yang utama dalam kelompok fecal coliform. Tujuan penelitian ini untuk uji bakteriologis mengetahui keberad…
Di Indonesia aktivitas merokok sudah menjadi kebiasaan sehari hari. Organisasi Kesehatan Dunia menyatakan, tembakau membunuh lebih dari lima juta orang pertahun. Merokok menyebabkan meningkatnya kadar trigliserida dalam darah karena pengaruh nikotin dalam rokok menstimulasi sistem simpatis adrenal sehingga menyebabkan peningkatan sekresi hormon katekolanin yang dapat terjadi peningkata…
Latarbelakang: Pertumbuhan industri yang semakin pesat jika tidak diimbangi dengan pengelolaan lingkungan yang baik dapat menyebabkan terjadinya pencemaran lingkungan. Untuk mengetahui konsentrasi logam berat pada air yang tercemar sebaiknya dilakukan pengukuran kekeruhan, pH dan suhu sebagai faktor lain dalam penentuan konsentrasi logam berat pada badan air. Untuk itu perlu diketahui hubun…