Menurut data World Health Organization (WHO) tahun 2023, bahwa lebih dari 1,5 miliar orang atau 24% dari populasi dunia sudah terinfeksi Soil Transmitted Helminths (STH). Secara umum masih tinggi di Indonesia, terutama di daerah dengan sanitasi yang buruk. Salah satu infeksi yang paling umum di negara-negara berkembang ialah infeksi cacing. Dampak yang terjadi jika balita terus menerus terinfe…
Diare merupakan masalah Kesehatan yang disebabkan oleh mikroorganisme patogen termasuk Escherichia coli. Pengobatan bakteri E.coli dengan antibiotik dalam jangka panjang dapat terjadi resistensi. Oleh karena itu, diperlukan sumber antibakteri alami sebagai alternatif pengobatan. Salah satunya adalah pemanfaatan fungi endofit. Fungi endofit merupakan organisme multiseluler yang dapat menghasilka…
Kasus DBD terus-menerus terjadi di wilayah Indonesia setiap tahunnya sehingga masyarakat selalu berupaya untuk mengendalikannya. Resistensi terhadap insektisida merupakan fenomena yang dirasakan oleh setiap negara termasuk negara Indonesia. Nyamuk Aedes aegypti telah reristen terhadap Cypermethrin 0,02% dan 0,04% di Cimahi, resisten terhadap 0.05% di daerah Purworejo, Kebumen, Pekalongan, Wonos…
Nyamuk Anopheles merupakan vektor malaria yang umumnya hidup di daerah tropis dan subtropic, Anopheles dapat dinyatakan sebagai vektor penyakit malaria di suatu daerah apabila tropozoit masuk kedalam darah manusia yang ditularkan melalui air liur nyamuk Anopheles yang mengandung sporozoit kemudian masuk kedalam darah manusia ketika nyamuk menggigit biasanya nyamuk Anopheles aktif menghisap dara…
Di Indonesia masih banyak penyebab gangguan kesehatan, salah satunya penyakit kecacingan yang penularannya melalui tanah. Penderita cacingan mungkin menderita malnutrisi, anemia, dan gangguan saluran pencernaan. Akibatnya daya tahan tubuh akan menurun, menurunnya daya tubuh dapat menurunkan kemampuan anak. Infeksi cacing usus masih menjadi masalah kesehatan masyarakat di Indonesia, hal ini berk…
Pengaruh gliserol pada media TSB terhadap viabilitas bakteri Bacillus thuringiensis israeliensis (Bti). Tujuan penelitian ini adalah mendapatkan konsentrasi gliserol 30% yang terbaik dalam TSB sebagai media penyimpanan bakteri Bacillus thuringiensis israeliensis (Bti). Penelitian ini menggunakan metode eksperimen dengan menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) dalam 5 perlakuan dan 5 pengula…
Skabies adalah penyakit kulit yang disebabkan oleh Sarcoptes scabiei yang menyebabkan gatal di seluruh tubuh kecuali di muka. Lesi karakteristik dari penyakit ini adalah ditemukannya terowongan atau kanalikuli yang dapat tersebar di daerah berkulit tipis, seperti sela-sela jari, pergelangan tangan, pergelangan kaki, siku, dan paha. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi kebera…
The supply of clean water is a major problem in both developed and developing countries. The abundant amount of peat water can be a potential source of clean water in areas with peatlands. Peat water treatment can be conducted effectively and efficiently by integrating various existing methods, such as aeration, sedimentation, and filtration using shell sand and activated carbon. The results sh…
The research aims to determine the toxicity of sea mango (Cerbera mangas) seeds extract and Papaya (Carica papaya) leaves in controlling the vector of Aedes aegypti mosquitos. The experiment was conducted with 600 adult Aedes aegypti mosquitos being 3–5 days old. Mortality was recorded 24 h post-treatment, while spray effect toxicity of adult mosquitoes was recorded at 3 min intervals for 20 …