Rumah sakit menyediakan pelayanan rawat inap yang bertujuan sebagai salah satu bentuk proses pengobatan atau rehabilitasi kepada pasien yang diharuskan untuk mendapatkan perawatan intensif oleh tenaga kesehatan profesional, namun ruang rawat inap memberikan peluang besar untuk menyebarkan penyakit dan infeksi. Infeksi yang dapat terjadi di rumah sakit adalah Infeksi Nosokomial atau Healthcare A…
Tanaman obat keluarga yang bisa dijadikan sebagai antibiotik diantaranya adalah tanaman binahong (Andredera cordifolia). Semua bagian dari tanaman binahong ini dapat diolah sebagai pengobatan herbal, bagian dari tanaman yang bisa dijadikan sebagai obat berasal dari bunga, daun, batang, akar, serta umbi yang ada di ketiak daun dan juga mempunyai senyawa metabolit diantaranya seperti flavanoid, t…
Penyakit infeksi sampai sekarang masih menjadi permasalahan kesehatan utama di Indonesia salah satunya yaitu infeksi Fungi. Indekos adalah tempat tinggal sementara bagi mahasiswa dari luar daerah yang sedang menjalankan pendidikannya disuatu tempat dan tempat tinggal sementara bagi seorang pekerja agar jarak yang ditempuh ke kantor lebih dekat. Keadaan perumahan yang buruk dapat berdampak pada …
Banyak mikroba yang dapat menyebabkan penyakit, seperti Salmonella typhi yang merupakan salah satu bakteri penyebab demam tifoid. Dimana yang sumber penularan demam tifoid banyak terdapat pada makanan atau minuman yang terkontaminasi oleh Salmonella thypi. Beberapa peneliti menyebutkan bahwa dalam daun beluntas terdapat senyawa aktif yang berpotensi sebagai antibakteri. Tetapi penggun…
Pityriasis versicolor atau sering dikenal sebagai panu adalah infeksi kulit yang ditandai dengan rasa gatal, terdapat skuama halus, dan perubahan rona di kulit berupa bercak keputihan hingga coklat. Penyebab utama penyakit ini adalah infeksi fungi Malassezia furfur. Obat antifungi dapat digunakan untuk membunuh fungi penyebab infeksi. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimental laboratori…
Poltekkes Banten merupakan salah satu tempat yang berpotensi terkena pencemaran udara di dalam ruangan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keberadaan dan mengidentifikasi jenis fungi kontaminan udara Aspergillus sp. di dalam ruang Poltekkes Kemenkes Banten pada masa pandemi COVID-19. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan purposive sampling. Sampel yang digunakan …
Trend Thrift shopping atau jual beli pakaian bekas di Indonesia yang berasal dari luar negeri berpotensi menularkan berbagai penyakit infeksi pernafasan dan penyakit kulit. Pakaian bekas yang dikirim dari luar negeri dapat menjadi tempat perkembangbiakan fungi karena sistem pengiriman yang tidak baik, penyimpanan yang terlalu lama, juga perawatan yang sembarangan dapat menjadi penyebab mudahnya…
Rumah sakit merupakan sarana pelayanan kesehatan yang berfungsi sebagai tempat penyembuhan penyakit yang berpotensi menjadi tempat penularan penyakit dan infeksi. Infeksi yang dapat terjadi di rumah sakit yaitu Infeksi Nosokomial atau HAIs (healthcare Associated Infection). Sekitar 10-20% infeksi nosokomial disebabkan oleh kualitas udara ruangan perawatan karena beberapa transmisi mikr…
Karies gigi adalah salah satu masalah kesehatan mulut yang paling umum di seluruh dunia, mencapai 573 juta anak-anak dan 2,5 miliar orang dewasa. Karies gigi adalah penyakit yang menyerang jaringan keras gigi, seperti sementum, dentin, dan email. Hal ini menyebabkan invasi bakteri, kematian pulpa, dan penyebaran infeksi ke jaringan periapikal, yang dapat menyebabkan rasa sakit. Tujuan…
Mikrobiologi adalah ilmu yang mempelajari organisme yang sangat kecil, salah satunya adalah fungi. Fungi dapat tumbuh dan berkembang dalam suatu media yang mengandung nutrisi yang cukup. Media yang biasa digunakan adalah SDA (Sabouraud Dextrose Agar). Media SDA yang dibuat oleh pabrik dalam bentuk siap pakai, sehingga harga media ini relatif mahal dan tidak diperoleh sembarangan tempat sehingga…