Petani pada saat bekerja kurang untuk menjaga kebersihan dimana sebagian besar pekerjaan petani berkontak langsung dengan tanah, air, lumpur, dan lingkungan yang lembab. Petani pada saat bekerja tidak selalu menggunakan sarung tangan atau sepatu boot pada saat bekerja disawah atau ladang. Tujuan penelitian yaitu untuk mengetahui adanya fungi spesies Tinea unguium pada kuku kaki petani di Desa s…