Makanan dapat menjadi tempat bakteri untuk tumbuh dan berkembang biak. Daging salah satu makanan yang sering terkontaminasi bakteri, termasuk E.coli, yang bila dikonsumsi berdampak negatif bagi kesehatan konsumen, dimana dapat menyebabkan penyakit daiare. Berdasarkan wawancara singkat yang peneliti lakukan di Puskesmas kecamatan Ciruas, angka penyakit selama 2 bulan terakhir yang banyak di alam…