ABSTRAK Di Indonesia terdapat pada beberapa provinsi menunjukkan prevalensi kecacingan untuk semua usia di Indonesia berkisar antara 40-60%. Infeksi kecacingan khususnya cacing usus dapat ditularkan melalui tanah yang sudah tercemar. Masyarakat Indonesia umumnya terbiasa mengonsumsi sayuran sebagai lalapan mentah salah satunya daun kemangi yang dijual di pasar modern dan pasar tradisional. Soi…