Hepatitis merupakan masalah kesehatan dunia terutama negara berkembang salah satunya Indonesia, berdasarakan SIHEPI 2020 diperkirakan 2 miliar penduduk dunia telah terinfeksi virus hepatitis B dan lebih dari 240 juta orang mengidap hepatitis kronik. Hepatitis B merupakan penyakit yang menyerang organ hati, penyebab dari penyakit ini yaitu virus hepatitis. Virus hepatitis B mempunyai 3 jenis ant…