Penyakit infeksi merupakan penyakit yang masih menjadi masalah besar di Indonesia. Salah satu bakteri penyebabnya yaitu Staphylococcus aureus. Untuk mengatasi infeksi bakteri Staphylococcus aureus bisa dilakukan dengan bahan alam yaitu daun randu (Ceiba pentandra (L.) Gaertn). Penelitian ini merupakan penelitian eksperimental. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui efektivitas antibakteri ekst…
Diare merupakan kondisi dimana seseorang buang air besar dengan konsistensi encer atau cair tiga kali atau lebih dalam sehari. Diare disebabkan oleh bakteri Vibrio cholerae, cara alternatif untuk menanggulangi Vibrio cholerae yaitu dengan bantuan bahan alam salah satunya adalah daun sukun (Artocarpus altilis (Park.) Fosberg). Daun sukun (Artocarpus altilis (Park.) Fosberg) merupakan bahan alam…