Daun balakacida (Chromolaena odorata L.) merupakan daun yang banyak dijumpai di Indonesia. Daun balakacida memiliki senyawa seperti alkaloid, flavonoid, saponin, dan tanin. Senyawa-senyawa tersebut merupakan senyawa yang berpotensi sebagai antibakteri. Penelitian ini bertujuan mengetahui konsentrasi hambat minimum (KHM) dan konsentrasi bunuh minimum (KBM) ekstrak daun balakacida (Chromolaena od…
Staphylococcus aureus merupakan salah satu bakteri yang dapat menimbulkan penyakit infeksi. Penggunaan antibiotik yang tidak tepat dalam mengatasi penyakit infeksi akibat bakteri tersebut dapat menyebabkan resistensi antibiotik. Oleh sebab itu banyak penelitian dengan memanfaatkan bahan alam menjadi salah satu alternatif dalam mengurangi permasalahan infeksi akibat resistensi antibiotik tersebu…
Indonesia memiliki banyak jenis tanaman yang dapat dibudidayakan karena bermanfaat dan kegunaannya besar bagi manusia dalam hal pengobatan. Tanaman memiliki komponen kimia yang dapat digunakan sebagai obat. Pada saat ini banyak orang yang menggunakan bahan alam yang dalam pelaksanaanya membiasakan hidup dengan menghindari bahan kimia sintesis dan lebih mengutamakan bahan alami. Salah satu tumbu…
Penyakit infeksi merupakan penyakit yang disebabkan oleh mikroorganisme patogen. Salah satu penyakit infeksi yang masih tinggi di Indonesia adalah penyakit kulit. Bakteri yang menyebabkan penyakit infeksi kulit salah satunya adalah Staphylococcus aureus. Angka kejadian resistensi antibiotik semakin meningkat di Indonesia, hal ini disebabkan penggunaan antibiotik berlebihan tanpa disertai resep …
Methicillin Resistant Staphylococcus aureus (MRSA) merupakan salah satu strain dari S. aureus yang resisten terhadap beberapa golongan antibiotik. Oleh karena itu, diperlukan perkembangan antibakteri baru untuk terapi infeksi S. aureus yang diantaranya dapat berasal dari tumbuhan. Daun patikan kebo (Euphorbia hirta L.) merupakan tanaman yang mudah dijumpai di Indonesia dan telah dilaporkan dibe…
Saat ini peningkatan kasus resistensi bakteri pada sejumlah antibiotik sintetis kian meningkat tidak terkecuali bakteri Vibrio cholerae, oleh karena itu banyak sekali penelitian yang beralih untuk memanfaatkan bahan alam. Daun namnam (Cynometra cauliflora L.) merupakan daun yang banyak dijumpai di Indonesia. Daun namnam memiliki senyawa seperti fenolik, flavonoid, saponin, Steroid, dan tanin. S…
Penyakit menular adalah suatu gangguan penyakit yang disebabkan oleh adanya bakteri, parasit, virus, mikroba, dan patogen dari luar yang menginvasi ke dalam tubuh. Salah satu penyebab penyakit infeksi antara lain adalah bakteri patogen, seperti Methicillin-resistant Staphylococcus aureus (MRSA). Daun babadotan dapat digunakan sebagai antibakteri karena mengandung senyawa metabolit sekunder yait…
Daun namnam (Cynometra cauliflora L.) memiliki senyawa fenolik, flavonoid, saponin, steroid, dan tanin. Senyawa tersebut telah banyak digunakan dalam menghambat pembentukan biofilm bakteri. Keberadaan biofilm sangat berperan penting terhadap resistensi suatu bakteri. Staphylococcus aureus merupakan salah satu bakteri pembentuk biofilm. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas daya…
Luka adalah kerusakan sebagian jaringan tubuh akibat trauma tajam atau tumpul, perubahan suhu, paparan zat kimia, ledakan, sengatan listrik, atau gigitan hewan. Luka menyebabkan perdarahan. Substansi yang berfungsi sebagai koagulan membantu mencegah perdarahan yang berlebihan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dan lamanya waktu pembekuan darah jika ditambahkan esktrak daun mela…
Melati (Jasminum Sambac (L.) Aiton) merupakan tanaman yang telah banyak dimanfaatkan sebagai obat herbal dan beberapa penelitian menyatakan bahwa tanaman melati memiliki potensi sebagai antibakteri. Daun melati mengandung senyawa flavonoid, tanin, dan saponin, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui konsentrasi hambat minimum (KHM) dan konsentrasi bunuh minimum (KBM) ekstrak daun melati dalam…