Mycobacterium tuberculosis merupakan bakteri penyebab infeksi Tuberkulosis. Umumnya penyakit ini menyerang organ Paru-paru, namun dalam beberapa kasus juga dapat menyerang organ diluar paru yang biasa dikenal sebagai TB Ekstra Paru. Global TB Report 2022 merilis angka kasus Tuberkulosis di Indonesia mencapai angka 969.000, hal ini menjadikan Indonesia sebagai Negara nomor dua dengan angka kasus…
Media kultur BacT/Alert adalah media yang dikemas didalam botol yang di inkubasi didalam alat BacT/Alert yang digunakan untuk pemeriksaan specimen darah. Specimen darah merupakan salah satu pemeriksaan untuk mendeteksi adanya bakteri penyebab infeksi. Oleh karena itu, diperlukan pemeriksaan laboratorium untuk mengatasi bakteri menular yang menyebabkan sepsis. Sepsis adalah SIRS (systemic inflam…
Demam tifoid disebabkan oleh Salmonella typhi dengan dilakukan pemeriksaan kultur feses menggunakan media Cary-Blair yang dapat dimodifikasi dengan limbah ikan kurisi. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui limbah ikan kurisi dapat dijadikan media modifikasi, mengetahui ketahanan sampel dengan variasi waktu berbeda, dan data jumah pertumbuhan bakteri. Metode secara eksperimental dengan melakuka…
Media Alkali Pepton merupakan media cair dan penyubur yang digunakan untuk mendeteksi Vibrio sp termasuk Vibrio cholerae. Harga media Alkali Pepton yang sudah jadi (instant) cukup mahal, sehingga diperlukan inovasi untuk mengurangi biaya dalam pembuatan media. Salah satu bahan alam yang dapat dimanfaatkan untuk menggantikan pepton adalah limbah ikan. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui p…
Tinea versicolor adalah infeksi pada kulit yang disebabkan oleh jamur. Jamur penyebab infeksi ini berasal dari genus Malassezia. Gejala dapat ditandai dengan timbul gatal saat berkeringat berlebih dan suhu lembab, pada permukaan kulit timbul bercak - bercak berwarna coklat pada kulit bersawo matang dan pada kulit putih akan tampak bercak - bercak berwarna putih. Penelitian ini bertujuan untuk…
Tuberkulosis adalah penyakit menular tropis yang disebabkan oleh infeksi bakteri Mycobacterium tuberculosis. Metode pemeriksaan TCM memiliki sensitifitas yang lebih baik dibandingkan dengan metode pemeriksaan mikroskopis pewarnaan Zielh Neelsen. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kesesuaian hasil dari pemeriksaan TCM dan BTA pada pasien suspek TB paru dari sampel sputum. Jenis …
Bertani salah satu mata pencaharian masyarakat Kampung Lebak Galuga Kabupaten Pandeglang. Petani bekerja dalam waktu yang lama dan kontak langsung dengan permukaan air, lumpur, dan tanah tanpa mengenakan sarung tangan atau sepatu bot untuk melindungi tangan dan kaki mereka saat bekerja di ladang atau sawah. Tinea unguium pada umumnya disebabkan oleh kuku yang tidak bersih, buruk, bisa juga berp…
Kolam renang biasa digunakan untuk keperluan rekreasi dan olahraga yang kualitas airnya harus memenuhi standar, pengelolaan air kolam renang yang kurang tepat dapat mengakibatkan air terkontaminasi oleh bakteri. Bakteri yang sering ditemukan pada air adalah bakteri Eschericia coli dan Salmonella sp. Air yang sudah terkontaminasi oleh kedua bakteri tersebut dapat mengakibatkan diare dan demam ti…
Penggunaan AC dalam ruangan dapat memberikan kenyamanan bagi para pemakainya, tetapi penggunaan AC dalam ruangan yang padat penghuni maupun ruangan ber-AC yang tidak terawat dapat memberikan dampak buruk munculnya mikroorganisme seperti fungi kontaminan udara. Fungi kontaminan udara dapat tumbuh pada ruangan indoor apabila ruangan tersebut memiliki kualitas udara yang tidak bersih, sehingga bag…
Sikat gigi merupakan suatu benda untuk membersihkan gigi yang memiliki bulu sikat lembut serta memiliki pegangan. Kebanyakan masyarakat di Indonesia hanya mengganti sikat gigi setiap sepuluh bulan sekali. Tujuan penelitian ini Untuk mengetahui mikroba yang terdapat pada sikat gigi yang telah digunakan lebih dari 3 bulan. Penelitian ini menggunakan desain penelitian deskriptif. Hasil data yang d…