Latar Belakang : Tidur adalah kebutuhan dasar manusia yang esensial, terutama pada anak usia sekolah dasar, yang berada pada fase penting dalam pertumbuhan dan perkembangan fisik, mental, serta emosional. Namun, gangguan tidur sering kali terjadi pada anak-anak, dengan prevalensi yang cukup tinggi, dan salah satu penyebab utamanya adalah praktik sleep hygiene yang buruk. Tujuan : Penelitian ini…