Latar Belakang: Perilaku sulit makan merupakan ketidakmampuan anak untuk makan, menolak makan, memilih jenis makanan tertentu dan menghabiskan makan dalam jumlah porsi yang sedikit. 20% orang tua di Inggris mengeluh anaknya mengalami masalah makan dan di Amerika Serikat sebanyak 19-50% anak mengalami sulit makan. Prevalensi kesulitan makan di Indonesia sebesar 33,6% - 44,5%. Sulit maka…
Latar Belakang: Tuberkulosis paru (TB paru) adalah penyakit infeksi menular yang dapat memengaruhi kualitas hidup penderita, baik melalui gejala fisik, efek samping pengobatan, maupun stigma sosial. Self efficacy, yaitu keyakinan individu terhadap kemampuan diri dalam menghadapi tantangan, memiliki peran penting dalam membantu penderita TB paru menjalani pengobatan dan mempertahankan kualitas h…