Infeksi kecacingan merupakan salah satu kelompok penyakit neglected diseases atau penyakit yang masih banyak terjadi di masyarakat namun kurang mendapatkan perhatian. Seseorang lebih mudah terinfeksi cacing usus pada usia sekolah daripada usia dewasa. Spesies utama yang dapat menginfeksi manusia adalah cacing gelang (Ascaris lumbricoides), cacing cambuk (Trichuris trichiura) dan cacing tam…
Manusia berusaha mencapai kesehatan dengan berbagai cara untuk memiliki tubuh yang sehat jasmani dan rohani karena kesehatan begitu penting bagi semua makhluk hidup. Helminthiasis, khususnya nematoda atau cacing usus, merupakan salah satu penyebab gangguan kesehatan. Enterobius vermicularis atau dikenal juga dengan nama Oxyuris vermicularis, Ascaris vermicularis, cacing kremi, atau pinworm meru…
Kecacingan merupakan masalah kesehatan global yang disebabkan oleh infeksi cacing parasit. Cacing ini menyebar melalui berbagai cara seperti air minum yang terkontaminasi, makanan yang terinfeksi, atau kontak langsung dengan tanah yang terkontaminasi. Infeksi cacing pada anak kecil sebanyak 19%. Jenis penelitian yang digunakan yaitu penelitian deskriptif. Metode Observasional dengan mendekatan …
Infeksi kecacingan merupakan salah satu penyakit yang kurang mendapat perhatian dan masih banyak terjadi di masyarakat terutama pada kalangan anak-anak di daerah pedesaan.Hal ini dikarenakan Indonesia berada dalam kondisi geografis dengan temperature dan kelembaban yang mendukung terjadinya infeksi kecacingan. Prevelensi kecacingan di Indonesia itu sendiri masih sangat tinggi dan berada pada g…
Kecacingan merupakan penyakit menular yang masih menjadi masalah kesehatan masyarakat di Indonesia karena berjangkit di sebagian besar wilayah Indonesia dan dapat mengakibatkan menurunnya kondisi kesehatan, gizi, kecerdasan dan produktifitas. Jenis penelitian yang digunakan yaitu penelitian deskriptif. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui gambaran telur cacing STH pada anak sekolah dasar umur…