Hemoglobin merupakan suatu senyawa protein yang terdiri atas zat besi yang merupakan pembawa oksigen. Kadar homoglobin dapat dipengaruhi oleh umur, jenis kelamin, kehamilan, menstruasi, asupan makanan, kebiasaan minum teh dan kopi. Tingginya konsumsi kopi di Indonesia menjadikan indonesia sebagai negara tertinggi ke 2 di dunia. Pengaruh kopi pada kadar hemoglobin dapat menghambat penyerapan mak…
Kopi merupakan salah satu minuman berkafein, dimana di dalam kafein terdapat kandungan oksalat. Apabila mengonsumsi kopi dalam jumlah yang banyak, kafein yang terkandung dalam kopi akan mengakibatkan terbentuknya ikatan dengan kalsium kemudian terbentuklah endapan kalsium oksalat pada ginjal atau saluran kemih. Jika tubuh tidak cukup asupan air, endapan ini lama kelamaan akan bertambah dan akhi…
Faktor penyebab hiperkolesterolemia disebabkan oleh kandungan kafestol dalam kopi. Kelebihan jumlah kolesterol di dalam pembuluh darah akan menyebabkan penumpukan kolesterol (aterosklerosis) merupakan faktor resiko utama penyakit jantung koroner dan stroke. Jenis penelitian adalah deskriptif, yaitu melihat perbandingan hasil pemeriksaan kadar kolesterol LDL (Low Density Lipoprotein) pada peminu…