Tanah yang subur membuat Indonesia memiliki bahan pangan yang melimpah. Melimpahnya bahan pangan masyarakat Indonesia dapat dengan mudah mengkonsumsinya. Contoh sayuran yang sering dijumpai yaitu selada. Selada yang dimakan secara mentah ini dapat menjadi agen transmisi kista protozoa dan telur serta larva cacing usus. Ini dapat dikaitkan dengan penyakit kecacingan. Cacing yang sering men…
Infeksi cacing menjadi salah satu masalah kesehatan yang paling umum tersebar diseluruh dunia. Salah satu penyebab infeksi kecacingan adalah penularan Soil Tranmitted Helminth (STH) melalui tanah ke sayuran. Jenis cacing yang ditularkan melalui tanah yaitu Ascaris lumbricoides (cacing gelang), Trichuris trichiura (cacing cambuk), Ancylostoma duodenale dan Necator americanus (cacing tambang). Sa…
Distribusi STH di Indonesia mencakup seluruh pulau yang ada di Indonesia, prevalensi Ascaris lumbrocides sebanyak 60-90% dan cacing tambang (hookworm) sebanyak 40%. Tujuan penelitian ini adalah Untuk mengetahui Gambaran Kontaminasi Telur Soil Transmitted Helminths (STH) Pada Lalapan Kemangi (Ocimum basilicum), Kol (Brassica oleracea L. var. capitata. L.), Selada (Lactuca sativa L.) Di …
Indonesia masih memiliki banyak penyakit yang merupakan masalah kesehatan, Prevalensi Cacingan di Indonesia pada umumnya masih sangat tinggi, sumber penularan STH yang paling sering adalah sayuran misalnya sayur selada. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ada tidaknya telur cacing nematoda usus (Soil Transmitted Helminth) pada sayuran selada (Lactuca sativa) di rumah makan kecamatan balar…
Infeksi cacing menjadi salah satu masalah kesehatan yang paling umum tersebar diseluruh dunia. Salah satu penyebab infeksi kecacingan adalah penularan Soil Tranmitted Helminth (STH) melalui tanah ke sayuran. Jenis cacing yang ditularkan melalui tanah yaitu Ascaris lumbricoides (cacing gelang), Trichuris trichiura (cacing cambuk), Ancylostoma duodenale dan Necator americanus (cacing tambang). Sa…