Trigliserida adalah ester alkohol gliserol yang mengandung tiga jenis asam lemak. Senyawa utama dalam kopi yaitu kafestol dan kahweol berpotensi meningkatkan kadar trigliserida dalam darah. Kandungan kafestol dan kahweol didalam kopi tubruk lebih tinggi dibandingkan kopi instan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan frekuensi dan lama konsumsi kopi dengan kadar trigliserida pad…
Pemeriksaan protein urin merupakan salah satu parameter pemeriksaan urin rutin yang diperlukan dalam membantu menegakkan diagnosis gangguan fungsi ginjal. Terdapat beberapa metode pemeriksaan protein urin antara lain metode Bang dan metode asam asetat 6%. Metode Bang didasarkan pada denaturasi dan koagulasi protein pada titik isoelektrik, sementara metode asam asetat 6% menggunakan prinsip prep…
Kualitas tidur merupakan suatu keadaan dimana tidur yang dijalani seseorang individu menghasilkan kesegaran dan kebugaran ketika terbangun. Kurangnya seseorang memiliki kualitas tidur yang baik dapat berdampak pada kesehatan, salah satu dampaknya dapat menyebabkan resistensi insulin yang merupakan penyebab utama peningkatan glukosa darah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan kuali…
Pemeriksaaan protein urine adalah pemeriksaan skrining untuk mengetahui fungsi ginjal. Reagen pemeriksaan protein urine salah satunya adalah larutan asam asetat. Prinsip pemeriksaan protein urine yaitu protein dalam urin didenaturasi dengan pemanasan dan penambahan asam. Jeruk Purut (Citrus hystrix) memiliki kandungan yang asam yang sama dengan asam asetat memiliki kesamaan sifat dengan asam as…
Reagen pemeriksaan protein urine metode asam asetat 6% merupakan reagen asam asetat pekat yang bersifat korosif, maka wajib berhati – hati dalam penggunaannya supaya tidak menimbulkan luka bakar, mata rusak permanen, dan iritasi membran mukosa. Penggunaan asam asetat encer seperti cuka tidak berbahaya. Asam asetat encer yang digunakan dalam pengujian protein urine bisa dihasilkan melalui baha…