Indeks eritrosit dipergunakan sebagai parameter penunjang dalam membedakan berbagai jenis anemia. Faktor pra analitik mempunyai keterlibatan paling besar dalam menyebabkan kesalahan pemeriksaan. Suhu dan lamanya penyimpanan pada darah pasien dapat mempengaruhi hasil pemeriksaan nilai indeks eritrosit dikarenakan dapat membuat pengenceran spesimen yang menyebabkan kelainan ukuran eritr…